"Maka Nikmat Tuhanmu yang Manakah yang Kamu Dustakan?" [Surat Ar-Rahman : 13]

MODUL FISIKA

Fisika merupakan ilmu eksakta yang mempelajari tentang fenomena atau gejala alam semesta. Seorang ilmuwan fisika tidak bisa dikatakan menciptakan tetapi dapat dikatakan sebagai penemu karena yang Maha Pencipta Hanyalah Allah SWT, hakekat makhluk semua adalah makhluk jadi manusia hanya bisa menemukan dan merubahnya saja.
Pemahaman Fisika haruslah dimulai dari fenomena baru dirumuskan secara matematis dan bukan sebaliknya, pemberian matematis tanpa kelogisan dan nalar yang cukup hanya akan membuat peserta didik ragu dan menjadi robot. Pentingnya pemahaman konsep harus ditunjang dengan aspek ketuhanan dan sosial karena kedua hal ini tidak bisa terlepas dari fisika. Berikut saya mencoba membuat beberapa modul privat yang masih dalam tahap ujicoba dengan segala kekurangan  untuk memahami fisika dari latar belakang masalah dan dicoba menghubungkan dengan kitab suci umat islam Al-Quran. Diawali dengan basmalah.
Materi Kelas X
1. Memahami tentang alat-alat optik, menjadi penting karena kita tidak dapat lepas dari optik paling hebat tak tertandingi yaitu nikmat mata dari Allah SWT. Materi download disini
2. Memahami hakekat panas beserta penyebabnya. Materi download disini
3. Memahami energi paling fleksibel yaitu listrik. Materi download disini
4. Memahami GEM. Materi download disini
Materi Kelas XI
1. Memahami vektor gerak. Materi download disini
2. Memahami gerakan tata surya dan gravitasi, mampu memahami kejadian alam semesta, dan berfikir mengapa bumi berputar (revolusi dan rotasi). Materi download disini
3. Memahami dinamika gerak. Materi download disini
4. Memahami fluida statis. Materi download disini
5. Memahami fluida dinamis. Materi download disini
6. Memahami gas idela dan teori kinetik gas klik disini
7. Memahami termodinamika. Materi download disini
8. Memahami gerak harmonik. Materi download disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar